Berita0Pesan Kakanreg XII BKN: Pacu Diri dalam Aktualisasikan Kemampuan dan Karya sebagai Abdi Negara
Padang. Pelataihan Dasar CPNS Pemerintah Kota Padang Golongan III angkatan I Tahun 2021, dibuka hari Selasa (16/3). Dari total keseluruhan 355 CPNS yang ada, Pelatihan Dasar Angkatan I ini diikuti sebanyak oleh 40 Orang peserta. Bertempat di Hotel Axana Padang, kegiatan yang diselenggaran oleh BKPSDM Kota Padang ini rencananya akan dilaksanakan mulai tanggal 16 Maret hingga 25 Mei 2021....